HATI HATI PENIPUAN !!!

ada website/weblog yang mengatas namakan saya padahal bukan saya, kontak saya hanya di 0811300481, wa 085755222241, selain kontak tersebut bukanlah saya. terkadang mereka memberikan harga yg super murah, dibandingkan dengan harga normal, setelah transfer maka barang tidak akan pernah sampai...., contah website penipu tersebut adalah www.peternakanbebekdody.blogspot.com. jadi berhati hatilah...!!!

dody faizal

Sistem Pemeliharaan Itik

bahwa dalam sistem pemeliharaan itik, kami dapat menggolongkan menjadi 3 cara yaitu: dengan sistem gembala (istilah jawa yaitu angon), yang kedua adalah dengan sistem pemeliharaan semi intensif, dan yang terakhir adalah dengan sistem pemeliharaan intensif. masing- masing sistem pemeliharaan tersebut mengakibatkan untung rugi, dan mempunyai batasan masing- masing, sehingga ada perbedaan yang mendasar diantara ketiganya.
pada pemeliharaan sistem gembala, tempat pemeliharaan itik berpindah- pindah untuk mencari tempat pengembalaan yang banyak tersedia pakannya, seperti sawah yang baru dipanen.
pada pemeliharaan semi intensif merupakan pemeliharaan dengan cara mengurung itik pada saat- saat tertentu, biasanya pada malam sampai pagi hari. setelah itu, itik dilepas disekitar halaman kandang atau digembalakan di tempat pengembalaan yang dekat.
pemeliharaan intensif adalah pemeliharaan dengan cara mengurung itik selalu dalam kandang atau baterai.

No

Pertimbangan

System pemeliharaan

Gembala

Semiintensif

Intensif

1

Pengadaan pakan itik

Sebagian kecil oleh peternak,selebihnya itik mencari sendiri

Sepenuhnya atau sebagian besar oleh peternak

Semuanya oleh peternak

2

Pengadaan Kandang

Tidak diperlukan

Perlu

Perlu

3

Pengawasan terhadap ternak

Sulit

Tidak sulit

Mudah

4

Penggunaan energi pakan

Tidak efisien

Kurang efisien

Efisien

5

Biaya pindah

Perlu tersedia

Tidak perlu

Tidak perlu

6

Produksi telur

Biasanya rendah

Lebih tinggi dari system gembala

Lebih tinggi dari system gembala

7

Selesi/ memilih itik petelur yang baik

Sulit

Sulit

Lebih mudah

0 Response to "Sistem Pemeliharaan Itik"

Posting Komentar

Silahkan Tinggalkan saran Dan pesan Anda " TIDAK BOLEH MENGANDUNG SARA dsb". Terimakasih.